Tutorial JAVA-Netbean : Mencari Bilangan Fibonacci

Bilangan Fibonacci adalah : barisan yang didefinisikan secara rekursif sebagai berikut:
Penjelasan: barisan ini berawal dari 0 dan 1, kemudian angka berikutnya didapat dengan cara menambahkan kedua bilangan yang berurutan sebelumnya. Dengan aturan ini, maka barisan bilangan Fibonaccci yang pertama adalah:
- 0, 1, 1, 2, 3, 5, 8, 13, 21, 34, 55, 89, 144, 233, 377, 610, 987, 1597, 2584, 4181, 6765, 10946...
Barisan bilangan Fibonacci dapat dinyatakan sebagai berikut:
- Fn = (x1n – x2n)/ sqrt(5)
dengan
- Fn adalah bilangan Fibonacci ke-n
- x1 dan x2 adalah penyelesaian persamaan x2 – x – 1 = 0.
nah ini dia scriptnya, semoga bermanfaat.
package fibonacci;
// mengimpor fasilitas javax.swing.JOptionPane
import javax.swing.JOptionPane;
public class Fibonacci {
public static void main(String[] args) {
int a,b,c,z;
//meminta masukan nilai dari keyboard
String cetak;
String awal=JOptionPane.showInputDialog("masukkan nilai awal");
String akhir=JOptionPane.showInputDialog("masukkan nilai akhir");
//menguji apakah nilai yang dimasukkan lebih besar dari 0
if (Integer.parseInt(awal)<=0 |Integer.parseInt(akhir)<=0){
JOptionPane.showMessageDialog(null,"Nilai awal="+ awal+" "+"nilai akhir="+ akhir,"masukkan hanya nilai >=1",2);
return;
}
//proses pengujian bilangan deret fibonacci
a=Integer.parseInt(awal); z=Integer.parseInt(akhir);
b=a;c=a;
cetak=String.valueOf(a)+" "+String.valueOf(c);
for (b+=c;b<=z;b+=c){
c=a; a=b;
cetak=cetak+" "+String.valueOf(b);
}
//menampilkan pesan dari variable cetak
JOptionPane.showMessageDialog(null, cetak, "Nilainya adalah", 1);
}
}
Comments
Post a Comment